detikNews
Jakarta Night Festival Siap Digelar, Masyarakat dan Pedagang Mulai Ramai
Jakarta Night Festival sudah siap digelar. Di kawasan Bundaran HI sudah dibangun panggung besar untuk acara hiburan. Pedagang dan warga juga sudah mulai berdatangan. Ruas Thamrin juga siap ditutup.
Sabtu, 21 Jun 2014 16:25 WIB







































