detikNews
Jelang Pilrek UGM, Baru Tiga Calon Yang Mendaftar
Pemilihan rektor (pilrek) Universitas Gadjah Mada (UGM) periode 2012-2017 akan segera digelar. Baru tiga orang calon yang telah resmi mendaftarkan diri. Padahal pendaftaran ditutup dua hari lagi, pada Sabtu (3/3/2012) pukul 16.00 WIB.
Kamis, 01 Mar 2012 20:39 WIB







































