Selama 70 tahun bertakhta, Ratu Elizabeth II menjadi bagian mendalam di kehidupan banyak orang. Wajahnya terpampang di mana-mana, dari prangko sampai paspor.
Bank Indonesia (BI) menyebarkan uang Rupiah baru tahun emisi 2022 ke seluruh penjuru Indonesia. Salah satunya di Pulau Sebatik, yang berbatasan dengan Malaysia.
Jalur pendakian baru Gunung Ciremai resmi diluncurkan. Jalur yang diberi nama Trisakti Sadarehe ini memiliki suguhan fasilitas yang memanjakan pendaki.
Di balik besarnya JNE saat ini ada sosok Djohari Zein yang menjadi pendiri. Kepada detikcom, ia menceritakan kisah perjalanan hidupnya hingga membangun JNE.
Driver ojek online (ojol) mengeluhkan rendahnya tarif antar barang dan makanan yang disediakan aplikasi penyedia transportasi online. Memang berapa besarannya?
Bali United dipastikan akan kehilangan satu pemain andalan kala menjalani laga tandang ketiga di BRI Liga 1 2022/2023 menghadapi Persib pada Selasa (23/8/2022).