detikNews
Tak Ada Ledakan dalam Kebakaran di Bar Prancis, Korban Tewas Keracunan Asap
Kepolisian Rouen, Prancis menegaskan tak ada ledakan dalam kebakaran di bar setempat. Otoritas setempat menyebut 13 korban tewas akibat keracunan asap.
Sabtu, 06 Agu 2016 12:44 WIB







































