detikNews
BPPTK Larang Aktivitas Warga di 11 Sungai
Meningkatnya status Gunung Merapi dari waspada menjadi siaga menjadikan Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kegunung Apian (BPPTK) mengelurkan kebijakan baru. Mereka melarang warga sekitar Gunung Merapi beraktifitas di 11 sungai.
Jumat, 22 Okt 2010 15:15 WIB







































