Project Director Sportainment Jakpro, M Maulana buka suara atas pengunduran dirinya. Maulana mengundurkan diri setelah 3 tahun terlibat mengurus Formula E.
Wagub DKI memastikan tak ada unsur politis terkait batalnya Formula E di Monas. Riza menegaskan Formula E adalah event olahraga untuk kampanye langit biru.
Jakarta International Stadium (JIS) bakal terhubung dengan Pantai Karnaval Ancol, yang ditandai dengan penandatanganan MoU oleh JakPro dan pihak Ancol.
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria menuturkan Pemprov DKI akan menganggarkan perbaikan dan pemeliharaan Taman Waduk Pluit pada 2022 mendatang.
PDIP DKI menilai wacana mengundang BTS konser di JIS terkesan Anies menyiapkan langkah politik 2024. Gerindra DKI menganggap pandangan itu terlalu jauh.
Wacana Jakpro undang BTS gelar konser di JIS dianggap sebagai strategi Anies Baswedan menggaet suara pemilih muda di 2024. Wagub DKI menepis anggapan tersebut.