detikTravel
Menpar Pantau Percepatan Danau Toba Jadi Destinasi Prioritas
Menteri Pariwisata Arief Yahya pun mengecek situasi terkini, untuk menemukan solusi percepatan pengembangan destinasi super prioritas di Sumatera Utara itu.
Jumat, 19 Jul 2019 17:28 WIB







































