Aksi unjuk rasa yang dilakukan massa buruh di sekitar Patung Kuda, Jakarta Pusat, selesai. Arus lalu lintas di sekitar Istana Negara pun kembali dibuka.
Massa menolak omnibus law UU Cipta Kerja akan berdemo di sekitar Istana Merdeka hari ini. TransJakarta memodifikasi rute guna mengantisipasi penutupan jalan.