detikNews
Dubes Dibunuh, Putin Minta Keamanan di Rusia dan Luar Negeri Ditingkatkan
Presiden Rusia Vladimir Putin memerintahkan dinas keamanan Rusia untuk meningkatkan keamanan, baik di dalam negeri maupun di luar negeri.
Rabu, 21 Des 2016 13:29 WIB







































