detikFinance
Gunawan Sidauruk: Kepentingan Politisnya Kental Banget
Salah satu calon anggota BPK yang ditolak oleh DPR, Gunawan Sidauruk mengatakan, kepentingan politis dalam pemilihan anggota BPK periode 2009-2014 sudah terlalu kental.
Selasa, 29 Sep 2009 12:59 WIB







































