detikNews
Hakim Jamaluddin Dibunuh Saat Tidur Bareng Anak
Polisi menyebut hakim Jamaluddin tewas dibekap dengan bed cover dan sarung bantal saat tidur bersama anak di kamarnya.
Rabu, 08 Jan 2020 16:31 WIB