detikNews
Luhut: Kereta Cepat Whoosh Gratis hingga Pertengahan Oktober
Kereta Cepat Jakarta Bandung Whoosh telah diresmikan Presiden Jokowi hari ini. Di awal operasional, kereta ini masih digratiskan hingga pertengahan Oktober.
Senin, 02 Okt 2023 09:50 WIB