detikNews
Bareng Ketua DPRD DKI, Cawagub Djarot Jahit Seragam Dinas di Pasar Santa
Cawagub DKI Jakarta Djarot Syaiful Hidayat berkeliling Pasar Santa, Jakarta Selatan di akhir pekan dengan ditemani Ketua DPRD DKI Prasetyo Edi Marsudi. Mereka kemudian memesan seragam dinas ke tukang jahit di pasar tersebut.
Sabtu, 13 Des 2014 18:14 WIB







































