detikNews
MA Tak Bisa Bayangkan Para Hakim Aksi Turun Jalan
Sejumlah hakim membuat grup facebook ajakan aksi turun jalan ke Istana Merdeka dan DPR, untuk menuntut kenaikan kesejahteraan para hakim. Namun, MA tidak pernah membayangkan jika aksi ini benar-benar terjadi.
Selasa, 19 Apr 2011 14:52 WIB







































