detikNews
Bandar 1 Ton Ganja Hanya Dibui 12 Tahun, Ini Susahnya Menangkap Wawan
Dengan susah payah, polisi membekuk Wawan Sudrajat dan Badrudin dengan barang bukti 1 ton ganja. Siapa nyana keduanya divonis ringan, Wawan selama 12 tahun dan Badrudin selama 14 tahun penjara.
Selasa, 08 Jul 2014 10:39 WIB







































