detikNews
Jokowi Masih Rapat di Tengah Kemenangan Budi Gunawan di PN Jaksel
Hakim tunggal Sarpin Rizaldi di PN Jaksel, mengabulkan permohonan Komjen Budi Gunawan‎ dengan menyebut penetapan tersangka dari KPK tidak sah. Sementara itu puluhan kilometer dari PN Jaksel, Presiden Jokowi masih sibuk menggelar rapat terbatas di Istana Bogor.
Senin, 16 Feb 2015 11:50 WIB







































