Miss ASEAN 2005 akan Digelar di Indonesia
Tahun 2005 mendatang kontes puteri se-ASEAN yang diberi nama Miss ASEAN akan digelar untuk pertama kalinya. Indonesia terpilih sebagai negara tuan rumah.
Rabu, 03 Nov 2004 01:10 WIB







































