detikNews
Jenazah Korban Pesawat Jatuh di Bandung Diautopsi di RS Hasan Sadikin
Jenazah pilot dan kopilot pesawat AS 202 Bravo yang terjatuh di Komplek Lanud Husein Sastranegara, Bandung, diautopsi di RS Hasan Sadikin, Bandung. Keluarga korban saat ini sedang menuju ke rumah sakit tersebut.
Sabtu, 29 Sep 2012 14:30 WIB







































