detikHealth
Gawat, Virus Flu Burung di Indonesia Sudah Bermutasi
Virus flu burung telah ada di di Indonesia lebih dari lima tahun. Tapi gara-gara flu babi, virus flu burung agak terlupakan. Padahal tanpa banyak orang tahu, telah terjadi mutasi pada virus flu burung di Indonesia.
Selasa, 22 Des 2009 16:46 WIB







































