Jika berkunjung ke Kepulauan Nusa Penida di Kabupaten Klungkung, jangan lupa mengunjungi satu objek fenomenal, yakni Devil's Tears. Intip keindahannya.
Tanjung Kodok di perairan utara Pulau Jawa menjadi spot sunset-an seru di ujung tahun 2023. Lanskap laut dan bebatuan menyerupai kodok menambah keelokannya.
Beberapa hotel ini menawarkan terapi tidur untuk tamunya supaya bangun dalam keadaan sehat. Selain dengan kasur khusus, mereka juga pakai AI dan terapis lho.
Sebuah lift di Ayuterra Resort Ubud, Bali, jatuh dan menewaskan lima karyawan resort itu, Jumat (1/9/2023). Berikut ini resort dan beach club dengan tram lift.
Di bulan September 2023 ini, sekuel dari film-film apik lebih mendominasi layar bioskop. Simak berikut ini 20 film bioskop yang akan tayang di September 2023.
Komika Rizky Firdaus Wijaksana alias Uus merengkuh sabuk juara seusai menang adu jotos melawan drumer Superman Is Dead (SID) I Gede Ari Astina alias Jerinx.