detikNews
'Tim Gegana' DPR Dijebloskan ke Polda dan Rutan Jakpus
Tiga mantan anggota Komisi IV DPR Fachri Andi Leluasa, Azwar Chesputra dan Hilman Indra akhirnya ditahan KPK. Mereka kini meringkuk di tahanan Polda Metro Jaya dan Polres Jakarta Pusat.
Rabu, 17 Feb 2010 18:18 WIB







































