detikNews
Jokowi: Mosok Gitar Trujillo Gratifikasi? Itu Kan Kenang-kenangan
Jokowi sudah menyerahkan gitar bass bertanda tangan personel band Metallica, Robert Trujillo ke KPK karena dianggap gratifikasi. Jokowi menganggap barang itu bukan gratifikasi, namun hanya kenang-kenangan.
Senin, 06 Mei 2013 10:51 WIB







































