detikInet
BRTI Buka Lowongan, Mantan Napi Dilarang Ikut
Kementerian Kominfo telah membuka pendaftaran calon anggota Badan Regulasi Telekomunikasi Indonesia (BRTI) yang baru untuk periode 2012-2015. Ada enam posisi tersedia. Namun pendaftaran ini tertutup bagi eks narapidana.
Kamis, 08 Sep 2011 16:23 WIB







































