detikHot
Cyntha Hariadi: Mendobrak Tabu Keagungan Ibu
Dari seorang praktisi iklan, Cyntha Hariadi menyeruak ke panggung sastra Indonesia lewat buku kumpulan puisi yang menyentak. Menyuarakan kepedihan seorang ibu urban di tengah "mitos" keagungan peran ganda ibu dan perempuan.
Kamis, 12 Mei 2016 15:10 WIB







































