detikNews
Pasca Sidak Jokowi, Dishub Matangkan Rencana Benahi Angkutan Umum
Dinas Perhubungan DKI Jakarta mematangkan program peremajaan angkutan umum pasca sidak Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo. Dishub menyiapkan 2 rencana kerja yakni penyusunan anggaran dan pembinaan operator angkutan umum.
Jumat, 19 Okt 2012 09:15 WIB







































