detikNews
Bawaslu Gagal Minta Keterangan KPU
Bawaslu akan memanggil kembali Ketua KPU Abdul Hafiz Anshari terkait spanduk sosialisasi Pilpres yang bermasalah. Pemanggilan ulang ini karena Hafiz tidak bisa hadir Senin ini.
Senin, 29 Jun 2009 15:22 WIB







































