Harga BBM semakin mahal. Per 1 April kemarin, harga Pertamax naik jadi Rp 12.500. Kenaikan ini dinilai menjadi langkah tepat untuk beralih ke kendaraan listrik.
PT Pertamina (Persero) baal melakukan pembatasan pembelian BBM bersubsidi. Sebenarnya apa sih tujuan pembatasan pembelian BBM bersubsidi? Temukan jawabannya.