detikInet
Aceh dan Nias, Provinsi Cyber Pertama di 2007
Tak selamanya tsunami membawa kesedihan. Pasalnya di pertengahan 2006 ini, pembangunan infrastruktur jaringan internet nirkabel di Aceh dan Nias akan dimulai dan kelar awal 2007.
Kamis, 19 Jan 2006 09:23 WIB







































