detikOto
Pajak Bikin Pasar Mobil Turun
Rencana pemerintah untuk menerapkan pajak progresif bagi pemilik kendaraan banyak dinilai tidak efektif. Rencana ini malah dinilai menghambat dan kontra produktif terhadap pertumbuhan industri otomotif.
Rabu, 05 Agu 2009 15:05 WIB







































