Kendari dan Lampung merupakan daerah yang dinyatakan merah oleh BPOM. Di kedua daerah ini masih di temukan sampel makanan yang menggunakan formalin di atas 10 persen.
Ditjen Pos dan Telekomunikasi akan menggelar tender untuk menentukan pelaksana pembangunan fasilitas telekomunikasi untuk pedesaan. Proses tender dijadwalkan April.
15 tim yang terdiri dari 11 tim putra dan 4 tim putri dipastikan ambil bagian dalam kejurnas basket divisi I antar klub. Mereka akan memperebutkan 4 tiket promosi ke Kobatama dan Kobanita.