detikOto
Auto2000 Siap Rawat Mobil Gas
Wacana konversi Bahan Bakar Minyak (BBM) ke Bahan Bakar Gas (BBG) disambut pabrikan mobil. Diler mobil resmi Toyota seperti Auto2000 pun siap menyiapkan bengkel untuk merawat mobil-mobil BBG.
Rabu, 09 Mei 2012 13:23 WIB







































