detikHot
Pemuas Hasrat Jazzer Jakarta
Seraya melawan letih dan kantuk usai bekerja, ribuan pecinta jazz di Tenis Indoor Senayan, Jakarta, Senin (14/8/2006) malam tak henti bertepuk tangan dan berdecak kagum menyaksikan permainan Bob James dan rekan-rekan.
Selasa, 15 Agu 2006 09:20 WIB







































