detikFinance
Cegah Pembobolan, Bank Century Tetap Minta Verifikasi ke Nasabah
Bank Century masih akan meminta verifikasi kepada nasabahnya untuk penarikan tunai di atas Rp 50 juta pada hari ini. Langkah itu untuk mencegah terjadinya pembobolan.
Selasa, 25 Nov 2008 07:02 WIB







































