Jaringan mafia IMEI ilegal di Centralized Equipment Identity Register (CEIR) terbongkar. Kasus ini mengakibatkan kerugian negara senilai Rp 353 miliar.
Tim gabungan Bea Cukai dan Bareskrim Polri menggagalkan penyelundupan paket 'sertifikat' kokain asal Spanyol. Tour guide di Bali berinisial INK (52) ditangkap.