detikNews
Ahli Pidana Sebut Perbuatan Bos Sentul City Rintangi Penyidikan KPK
Ahli hukum pidana Universitas Brawijaya, Priya Jatmika, menyebut sejumlah perbuatan bos Sentul City Kwee Cahyadi Kumala masuk dalam kategori merintangi penyidikan perkara di KPK.
Rabu, 29 Apr 2015 12:45 WIB







































