Wakil Ketua KPK Alexander Marwata terlihat akrab dengan para anggota DPR RI saat acara peluncuran buku tentang Komisi III DPR di Kompleks Parlemen, Jakarta.
Menteri Hukum dan HAM (Menkum HAM) Yasonna Laoly tak terima dituduh mengaburkan fakta soal revisi Undang-Undang (UU) KPK oleh Wakil Ketua KPK Laode M Syarif.
Baleg DPR dan pemerintah menyepakati revisi UU No 12 Tahun 2011. Salah satunya adalah kementerian/lembaga setingkat menteri yang mengurusi soal regulasi.