Rusia dan Ukraina masih saling serang saat perundingan damai akan diadakan di Istanbul, Turki. Delegasi Rusia sudah tiba di Turki, sementara Ukraina belum.
Rusia dan Ukraina menggelar negosiasi damai di Istanbul tanpa kehadiran Putin dan Trump. Pertemuan ini menjadi harapan untuk mengakhiri konflik berkepanjangan.
Trump memerintahkan penghentian sementara pengiriman bantuan militer ke Ukraina. Trump menegaskan dirinya fokus pada perdamaian untuk perang Ukraina dan Rusia.
Zelensky mengumumkan penangkapan dua warga China yang bertempur bersama pasukan Rusia di Ukraina. AS menyebut penangkapan dua warga negara China itu meresahkan.
Bagaimana nasib perundingan Ukraina dan Rusia? Ikuti persidangan kasus bintang rap Diddy yang dituduh melakukan kejahatan seksual dan perdagangan prostitusi.
Putin tidak akan menghadiri perundingan dengan Ukraina yang digelar di Turki pada Kamis (15/5). Dengan tidak hadirnya Putin, maka Trump juga tidak akan hadir.
Sejumlah pemimpin Eropa bertemu membahas kelanjutan dukungan bagi Ukraina. Namun peta jalan damai yang digodok Eropa tak akan terlaksana tanpa dukungan Trump.
Tensi tinggi antara Presiden Amerika Serikat Donald Trump dan Presiden Ukraina VolodymyrZelensky bisa berdampak pada aliran senjata canggih AS ke Ukraina.