Kebakaran hebat di Labuan Bajo menghanguskan sembilan rumah, menghancurkan harta benda 13 KK. Tidak ada korban jiwa, penyebab kebakaran masih diselidiki.
Kebakaran toko bangunan di dekat exit Tol Kayu Manis, Bogor, terjadi sekitar pukul 19.15 WIB. Delapan unit pemadam kebakaran dikerahkan untuk penanganan.
Kebakaran melanda sejumlah kios di pasar induk Kramat Jati, Jakarta Timur (Jaktim). Petugas pemadam kebakaran (damkar) masih menyisir sisa-sisa api di lokasi.
Sedikitnya enam orang tewas akibat kebakaran yang melanda sebuah gudang parfum di wilayah Turki bagian barat laut pada Sabtu (8/11) dini hari waktu setempat.