Persebaya Surabaya meraih kemenangan atas PSS Sleman dalam pertandingan BRI Liga 1 2021. Bajul Ijo menang 3-1, dengan dua gol disumbangkan Taisei Marukawa.
Kedudukan PSS Sleman vs Persela Lamongan di Piala Menpora 2021 masih seimbang. Laskar Sembada dan joko Tingkir belum bisa membuat gol alias skor masih 0-0.