detikNews
Polisi Tangkap 2 Orang Terkait Bom Cirebon
Polisi menangkap dua orang yang diduga terlibat dengan aksi bom bunuh diri di Masjid Adz Dzikra Mapolresta Cirebon beberapa waktu lalu. Mereka ditangkap di dua lokasi yang berbeda.
Selasa, 03 Mei 2011 12:48 WIB







































