detikNews
Total Tersangka Kasus Askrindo 7 Orang
Aparat Subdit Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Direktorat Reskrimsus Polda Metro Jaya menetapkan tersangka baru dalam kasus Askrindo. Dengan bertambahnya tersangka, total tersangka menjadi tujuh orang.
Senin, 12 Des 2011 11:09 WIB







































