detikNews
Mobil yang Larikan Uang Bank Mandiri Rp 5 Miliar Ditemukan
Polisi berhasil menemukan mobil yang dipergunakan untuk melarikan uang Rp 5 miliar milik Bank Mandiri Kantor Cabang Pembantu (KCP) Tanjung Balai, Sumatera Utara (Sumut). Namun saat ditemukan Selasa (26/3/2013), mobil itu sudah kosong.
Selasa, 26 Mar 2013 22:09 WIB







































