Vicky Prasetyo diketahui baru saja bertemu ibunda Kalina. Dalam pertemuan tersebut ada beberapa pesan dan nasihat yang disampaikan sang bunda kepada Vicky.
Kalina Oktarani ungkap ada kesalahpahaman dengan Azka Corbuzier. Itulah yang jadi penyebab Azka mengungkapkan isi hatinya untuk Kalina Oktarani di Instagram.
Mantan istri Deddy Corbuzier, Kalina Oktarani, kembali jadi sorotan netizen usai kabar ia bercerai dengan suaminya. Mengaku dibenci netizen, Kalina posting ucapan legowo atas sikap netizen kepadanya.