Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri diusulkan menjadi pahlawan demokrasi. Usulan itu datang dari organisasi masyarakat Jam'iyah Batak Muslim Indonesia.
Gatot Nurmantyo masuk dalam daftar penerima anugerah Bintang Mahaputera dari Presiden Jokowi. Selain Gatot, berikut ini daftar penerima penghargaan tersebut.
Eks Menkes Siti Fadilah Supari akhirnya menghirup udara bebas. Siti bebas murni dari Lapas Pondok Bambu setelah selesai menjalani masa pidana selama 4 tahun