detikFood
Kenyal-kenyal Enak Mie Populer di Kawasan Asia
Sajian mie memang favorit banyak orang di dunia. Disajikan hangat bersama kuah kaldu, sayuran dan telur. Cocok disajikan saat cuaca dingin. Jenisnya yang beragam bisa dibuat berbagai hidangan. Goreng, rebus atau campuran sup sama lezatnya.
Selasa, 30 Okt 2012 08:46 WIB







































