Belum dirilis, sebuah payung Gucci dan Adidas sudah menimbulkan kontroversi. Pasalnya, payung tersebut tak tahan air meski harganya yang mencapai Rp 24 juta.
Di momen hari terakhir libur Lebaran 2022 ini, mal masih menjadi tempat pilihan bagi banyak masyarakat. Masyarakat berburu diskon dan nonton film di bioskop
Momen libur Lebaran kerap dimanfaatkan mal untuk menebar diskon demi menarik masyarakat berbelanja . Hal itu juga yang terlihat di Mal Margo City Depok.