detikFinance
Mandala Belum Tentukan Investor Baru
Maskapai nasional Mandala Airlines sampai saat ini belum menentukan investor baru untuk membiayai operasionalnya yang terhenti saat ini. Ada beberapa investor yang sedang dijajaki.
Kamis, 27 Jan 2011 10:54 WIB







































