detikNews
Dicopot dari Menteri, Fadel Minta Maaf Pada Rakyat Gorontalo
Fadel Muhammad melepaskan jabatannya sebagai Gubernur Gorontalo setelah menjabat Menteri Kelautan dan Perikanan. Namun kini dia dicopot dari jabatan menteri. Dia meminta maaf pada rakyat Gorontalo.
Sabtu, 22 Okt 2011 17:12 WIB







































