Tunggal Putri Habis, Tantowi/Liliyana Melaju ke Semifinal
Habis sudah wakil Indonesia di nomor tunggal putri setelah Ardyanti Firdasari tersingkir di perempatfinal. Sementara itu di ganda campuran, 'Merah Putih' menyimpan asa juara pada Tantowi Ahmad/Liliyana Natsir.
Jumat, 24 Jun 2011 18:00 WIB







































