detikFinance
Melihat Kembali Uang 'Gunting Sjafruddin' yang Melegenda
Indonesia pernah merasakan krisis parah akibat inflasi yang meroket pada tahun 1950. Gubernur Bank Indonesia (BI) pertama Sjafruddin Prawiranegara melakukan kebijakan yang melegenda hingga saat ini.
Rabu, 27 Nov 2013 11:40 WIB







































